Anda perlu mengetahui informasi bahwa kedaulatan negara Inggris ini bernama Britania Raya yang sangat identik dengan Inggris. Sedangkan untuk perbatasan negara Inggris adalah sebelah utara yang berbatasan dengan Skotlandia kemudian sebelah barat berbatasan langsung dengan Wales. Untuk sebelah barat laut berbatasan dengan Laut Irlandia, kemudian untuk daerah barat daya berbatasan langsung dengan Laut Keltik. Untuk sebagian besar wilayahnya terdiri dari bagian tengah serta selatan Pulau Britania Raya di wilayah Atlantik Utara.

Manusia modern yang menempati wilayah bernama Inggris yang berlangsung selama periode Paleolitikum. Anda perlu mengetahui bahwa Revolusi Industri yang terjadi sejak abad ke-18 yang kemudian menjadikan Inggris menjadi negara industri pertama di dunia. Untuk letak topografi negara Inggris sendiri, sebagian besar terdiri dari dataran rendah dan perbukitan , terutama untuk Inggris bagian Inggris bagian selatan dan tengah. Bertepatan pada tahun 1922, negara Bebas Irlandia kemudian berdiri sebagai negara domini terpisah, karena sebelumnya negara ini dulunya berada di satu rumpun dengan Inggris.

Untuk letak geografisnya, negara Inggris berada di daerah cangkupan dua pertiga dari Pulau Britania Raya yang tepatnya di bagian selatan dan tengah.  Untuk letak ibukota Inggris sendiri bertempat di London. Sedangkan sebagian besar Britania Raya sistem pemerintahan serta politik yang digunakan adalah monarki konstitusional dan sistem parlementer. Anda Sudah tahu mengenai Inggris sekarang?

Recommended Articles